Terkadang mencintai seseorang yang baru dikenal itu menyakitkan. Diremehkan dan tidak dipedulikan.
Namun, itulah hakikat perjuangan dalam memerdekakan cintamu. Kau harus merebut hatinya dengan sebenar-benarnya merebut. Dengan cara yang tentunya dia sukai.
Jakarta, 17 November 2018